31. Es Kopi Susu ala Jepang.
You can have 31. Es Kopi Susu ala Jepang using 7 ingredients and 7 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of 31. Es Kopi Susu ala Jepang
- Prepare of Es Batu kopi.
- You need 1 sdm of kopi bubuk (Saya pakai Excelso kopi bubuk Kalosi Toraja).
- Prepare 200 ml of Air panas.
- You need of Bahan Gula merah.
- Prepare 1/2 buah of gula merah.
- Prepare 150 ml of air.
- It's of 150 ml Susu Cair UHT.
31. Es Kopi Susu ala Jepang step by step
- Masukan Kopi dan air panas. Aduk rata. Diamkan 10 menit. Lalu press agar ampas terpisah. (Tips : Kalau temen-temen pakai kopi yg ga ada ampas, bisa langsung diseduh tanpa didiamkan)..
- Setelah dingin, masukan Campuran kopi dan air ke dalam wadah pencetak es batu. Diamkan dalam freezer selama 6 jam/ sampai membeku..
- Pembuatan saus gula merah. Masukan gula merah dan air. Tunggu sampai meleleh dan mendidih..
- Air akan menyusut, lalu saus gula merah akan mengental (seperti di gambar). Lalu sisihkan..
- Masukan saus gula merah ke dalam gelas, masukan es batu kopi dan masukan susu cair..
- Es kopi susu ala Jepang siap diminum. Rasanya gak terlalu manis dan seger..
- Selamat mencoba!.

This post have 0 komentar
EmoticonEmoticon